Cara Membuat Ucapan Selamat Datang Di Blog

Membuat Ucapan Selamat Datang Di Blog 

Assalamualaikum - Masih banyak yang gak tau cara memberi ucapan selamat datang di blog sobat.. Maka dari itu saya share ini supaya sobat blogger tau caranya :D
Sungguh sangat cantik ketika blog anda anda tulisan penyambutan “selamat datang di blog ini Panji Sastra “ waow sungguh sangat luar biasa , itu nanti bisa anda dapatkan disini . oke tak perlu panjang lebar lagi sekarang waktunya anda perhatikan langkah demi langkah jangan sampai salah peletakan kodenya .
Berikut adalah langkah pembuatan ucapan selamat datang pada blog :
Anda harus masuk kedalam Dashboard blog 
Kemudian anda memilih opsi Template>>Edit HTML>>Proceed 
Jangan lupa untuk mencentang expand Widget Templates 
Kemudian anda cari tulisan kode </head> 
Kemudian anda tempatkan kode skrip berikut tepat di atasnya:

<b:if cond='data:blog.Url == data:blog.homepageUrl'> <script language='javascript'>alert ("selamat datang di blog ini "); </script> </b:if> 
Langkah selanjutnya adalah simpan template anda 
KETERANGAN :
selamat datang di blog ini : (anda dapat menuliskan ucapan selamat datang anda disini sesuai dengan keinginan anda )
Anda juga bisa menambahkan lewat Widget >> Html/Java Script >> Simpan
Sekian tutorial nya Kalau ada masalah silahkan Komentar ya.. :)
Wassalamualaikum Wr Wb

0 Response to "Cara Membuat Ucapan Selamat Datang Di Blog"

Post a Comment

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel